Functional Training bisa dikatakan adalah jenis latihan untuk meningkatkan kinerja serta kekuatan tubuh dalam aktivitas sehari-hari. Fokus utamanya untuk mengembangkan kemampuan tubuh untuk bergerak dengan Efisien.
Tujuan utama dari latihan ini untuk meningkatkan kekuatan, keseimbangan, kelenturan, koodrinasi serta setabilitas tubuh agar dapat melibatkan otot-otot dan Gerakan yang digunakan dalam aktifitas sehari-hari.
Functional Training juga memberikan sejumlah manfaat bagi tubuh serta Kesehatan secara menyeluruh.